TRIBUNTRAVEL.COM - Hotel bintang 4 di Nusa Dua Bali tawarkan diskon menginap dengan harga yang menarik.
Harga per malam setelah dikenakan diskon berada di kisaran Rp 300 ribuan per malam.
Diskon menginap di hotel bintang 4 di Nusa Dua Bali ini bisa digunakan untuk staycation bareng pasangan maupun keluarga.
Selama menginap di hotel bintang 4 di Nusa Dua Bali tersebut, pengunjung juga bisa menikmati berbagai fasilitas mewah yang disediakan.
Untuk pemesanan kamar bisa dilakukan secara online melalui Online Travel Agent (OTA) salah satunya Agoda.
Kisaran harga diskon tersebut berlaku untuk menginap per Sabtu (13/6/2020) mendatang.
• Hotel Bintang 4 di Nusa Penida Bali, Lokasi Strategis dengan Fasilitas Mewah
Simak daftar hotel lengkap dengan fasilitasnya berikut ini.
1. Core Hotel Benoa
Harga Inap
Mulai dari Rp 324.862 di kamar Superior Room buat 2 tamu per malam.
Fasilitas Hotel
Jasa antar jemput hotel-bandara, akses internet gratis, mesin tarik tunai, kamar full ac, kolam renang, restoran, dan masih banyak lagi.
Tempat Wisata Terdekat
Pantai Benoa (1,6km), Pantai Nusa Dua (1,9km), hingga Museum Pasifika (2,2,km).
Informasi dan pemesanan lebih lanjut kunjungi laman ini.
Baca tanpa iklan