Pemerintah setempat mengantisipiasi agar warga tidak berada dalam kerumunan di tengah maraknya wabah virus corona (covid-19).
Berikut daftar tempat wisata di Pulau Flores yang ditutup sementara:
Kabupaten Manggarai
- Kampung Tradisional Waerebo
- Goa Alam Liang Bua
- Persawahan Lodok di Cancar dan tempat wisata lainnya
Kabupaten Manggarai Barat
- Kawasan Taman Nasional Komodo dan destinasi di sekitarnya
Kabupaten Manggarai Timur
- Danau Ranamese dan seluruh destinasi di bagian selatan dan utara
Kabupaten Ngada
- Kampung Tradisional Bena
- Kawasan 17 Pulau Riung dan destinasi di sekitarnya
Kabupaten Nagekeo
- Situs Goa Rane dan semua destinasi di bagian selatan dan utara
Baca tanpa iklan