Setelah ditunjukkan bukti keterlibatannya, pria itu bahkan sama sekali tidak menyangkalnya.
"Aku ingin menonton pertandingan dengan nyaman tanpa ada orang di sekitar," kata Shibamura kepada polisi. "Aku ingin menonjol [di TV]."
Meski begitu, belum jelas apakah Shibamura cuma akan diminta ganti rugi atau juga dihukum penjara. Tapi yang pasti, ia tidak akan mengulangi hal ini lagi.
Berikut Videonya
• Viral di Medsos, Seorang Penumpang Lakukan Gerakan Aneh saat di Skybridge Bandara
• Viral di Medsos, Foto Petugas yang Bersihkan Kereta Api dari Penyebaran Virus Corona
• Viral di Medsos, Kelakuan Konyol Penumpang Hindari Penyebaran Virus Corona di Pesawat
• Viral di Medsos, Penumpang Wanita Ini Lakukan Gerakan Push-up di Bandara
• Viral di Medsos, Penumpang Batuk di Depan Pramugari Agar Bisa Cepat Turun dari Pesawat
Artikel ini telah tayang di Hai.grid.id dengan judul Pria Jepang Dihukum Setelah Booking 1.873 Kursi Stadion Baseball Lalu Dibatalkan, Ternyata Ini Tujuannya
Baca tanpa iklan