Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Berlaku Mulai 1 Maret, Ini Jadwal KRL Tanah Abang - Rangkasbitung

Penulis: Ratna Widyawati
Editor: Sinta Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kereta Rel Listrik (KRL) Commuterline jurusan Bogor akan memasuki di Stasiun Tanah Abang, Jakarta Pusat, Jumat (8/8/2014).

Berangkat pukul 10.55 WIB dan tiba pukul 11.47 WIB.

Tonton juga:

6. No. KA 2047 Relasi Parung Panjang-Tanah Abang

Berangkat pukul 15.40 WIB dan tiba pukul 16.32 WIB.

7. No. KA 2048 Relasi Tanah Abang-Rangkasbitung

Berangkat pukul 16.45 WIB dan tiba pukul 18.37 WIB.

8. No. KA 2101 Relasi Rangkasbitung-Tanah Abang

Berangkat pukul 19.30 WIB dan tiba pukul 21.22 WIB.

9. No. KA 2102 Relasi Tanah Abang-Serpong

Berangkat pukul 21.35 WIB dan tiba pukul 22.27 WIB.

Adapun sembilan jadwal perjalanan KRL tersebut akan beroperasi menggunakan sarana KRL yang terdiri dari 10 kereta dalam satu rangkaian.

Lebih lanjut, kapasitas angkut dapat mencapai kurang lebih 2.500 pengguna pada setiap perjalanannya.

"Sepanjang tahun 2019 total volume penumpang di lintas Rangkas Bitung/Parung Panjang/Serpong-Tanah Abang PP sebanyak 54.774.242 penumpang dengan rata-rata volume penumpang perharinya sebanyak 150.066 penumpang," papar Anne.

Sedangkan di tahun sebelumnya, pihaknya mencatat total volume penumpang di lintas tersebut sebanyak 54.175.209 penumpang dengan rata-rata volume penumpang tiap harinya sebanyak 148.425 penumpang.

Anne menjabarkan, penambahan relasi di lintas ini dapat dimanfaatkan pengguna KRL Commuter Line dengan baik.

Jadwal Kereta Api di Stasiun Sidareja, Akses Terdekat Menuju Pantai Pangandaran

Rute Kereta Bandara Adi Soemarmo Diperpanjang hingga Stasiun Klaten, Ini Jadwal dan Rutenya

Cara Beli Tiket Kereta Api Lebaran 2020, Wajib Perhatikan Jadwal Keberangkatan

Jadwal Kereta Bandara Adi Soemarmo Solo, Berlaku Mulai 21 Februari 2020

Tarif Kereta Bandara Adi Soemarmo Mulai Maret 2020, Lengkap dengan Cara Beli Tiket

(TribunTravel.com/Ratna Widyawati)