Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Liburan Akhir Pekan

6 Tempat Wisata di Gunung Kidul yang Ramah Keluarga, Cocok untuk Liburan Akhir Pekan

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kolase wahana Gondola dan Jembatan Gantung di Pantai Timang Gunung Kidul

TRIBUNTRAVEL.COM - Rekomendasi tempat wisata di Gunung Kidul yang menarik dikunjungi bersama keluarga.

Tempat wisata di Gunung Kidul menawarkan pemandangan yang indah dan instagramable, sehingga cocok untuk berfoto ria.

Kamu juga bisa merasakan kesejukan alam yang masih asri dan jauh dari polusi.

TONTON JUGA:

Menariknya lagi, akses menuju tempat wisata di Gunung Kidul ini mudah dijangkau dengan transportasi umum maupun kendaraan pribadi.

Simak deretan tempat wisata di Gunung Kidul yang TribunTravel rangkum dari beberapa sumber.

1. Air Terjun Kedung Kandang

Air Terjun Kedung Kandang memiliki debit air yang tidak terlalu deras dan dalam, jadi aman dikunjungi jika ingin bermain air bersama anak-anak.

Bahkan, Air Terjun Kedung Kandang lokasinya diapit oleh sawah berundak yang hijau.

Sehingga kamu bisa sekaligus wisata edukasi dengan mengajarkan kepada anak-anak tentang pertumbuhan padi dan tanaman di sekitarnya.

Air Terjun Kedung Kandang memiliki enam tingkat dan tiga kolam besar yang cukup bagus digunakan sebagai tempat berfoto.

Deretan Pantai Eksotis, Sungai dan Gua di Gunung Kidul untuk Liburan Akhir Pekan

2. Hutan Wanagama

Hutan Wanagama merupakan tempat wisata alam yang cocok dikunjungi bersama keluarga.

Selain banyak pohon rindang, Hutan Wanagama juga dilengkapi dengan jembatan panjang untuk menikmati keindahan sekitar.

Ada beberapa aktivitas seru yang bisa dilakukan di Hutan Wanagama.

Halaman
123