Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Catat! Kalender Festival Bulan Juli 2019 di Berbagai Daerah

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Festival Budaya Isen Mulang 2019 (FBIM) yang digelar mulai 17-21 Juni 2019.

Festival 1001 Kuda Sandelwood dan Tenun Ikat menjadi destinasi wisata kelas dunia yang digelar di empat kabupaten sedaratan Sumba.

4. Bintan Triathlon - Kepulauan Riau

Bintan Triaton merupakan festival yang digelar di Kepulauan Riau pada 6-9 Juli 2019.

Ada beragam kegiatan menarik yang dilakukan di Bintan Triathion yakni tantangan atlentik, renang, sepeda hingga lari yang bisa dilakukan oleh semua penduduk dari beragam usia.

Tahun ini menjadi ke-13 kalinya festival Bintan Traithlon digelar dengan jumlah peserta mencapai 1200 orang yang berasal dari 39 negara.

5. Yadnya Kasada Bromo Eksotika - Jawa Timur

Yadnya Kasada Bromo Eksotika berlangsung pada 13-17 Juli 2019 mendatang.

Acara Yadnya Kasada Bromo Eksotika diselenggarakan setiap bulan kesepuluh dalam kalender adat.

Festival ini merupakan pertunjukan yang berkonsep menyatukan seni, budaya dan daya tarik wisata alam dengan lokasi kawasan lautan pasir Gunung Bromo.

6. Jakarnaval - DKI Jakarta

Jakarnaval merupakan acara parade tahunan untuk memperingati HUT Jakarta yang berlangsung di bulan Juli 2019.

7. Festival Babukung - Kalimantan Tengah

Festival Babukung berlangsung pada 17 Juli 2019 mendatang .

Babukung merupakan sejenis tarian ritual adat kematian Suku Dayak Tomun di Lamandau.

Tarian ini menggunakan topeng dengan karakter hewan tertentu yang disebut Luha, sedangkan para penari disebut Bukung.

Halaman
1234