TRIBUNTRAVEL.COM - Langkawi merupakan gugusan kepulauan yang terdiri dari 104 unit pulau yang berada di Laut Andaman, Malaysia.
Bila kamu berencana berlibur ke Langkawi, ada beragam destinasi yang menyuguhkan pemandangan alam yang luar biasa indah akan memanjakan kamu.
Dikenal sebagai Jewel of Kedah, beragam destinasi di Langkawi ini mulai dari pantai, air terjun, danau hingga geopark bisa menjadi pilihan destinasi yang bisa dikunjungi.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut rekomendasi 7 destinasi di Langkawi yang bisa kamu kunjungi dengan pemandangan alam yang menakjubkan.
• Mustafa Centre, Tempat Belanja Murah di Singapura yang Buka 24 Jam
1. Pantai Cenang
Pantai Cenang menjadi satu tempat wisata favorit dan populer di kalangan para wisatawan mulai dari dalam hingga luar negeri.
TONTON JUGA
Di sini kamu bisa melakukan banyak aktivitas mulai dari bersantai hingga mencoba jetski, parasiling bisa kamu coba di Pantai Cenang.
2. Air Terjun Temurun
Air Terjun Temurun memiliki air yang mengalir dari ketinggian sekitar 30 meter yang menuruni lereng utara Gunung Mat Cincang.
Untuk menuju ke sini kamu harus menuruni lereng yang cukup terjal dengan lama perjalanan selama sekitar 10 menit.
Sesampai di Ari Terjun Temurun ini, kamu akan disambut dengan keindahan pemandangan alam eksotis yang mampu membius mata mu.
• Bakso Cak Ri Beri Porsi Bakso Lontong Gratis untuk Konsumen yang Hafal Al Quran
• Perbedaan Kimono dan Yukata, Pakaian Tradisional Asal Jepang
3. Air Terjun Telaga Tujuh
Air Terjun Telaga Tujuh atau yang juga sering disebut dengan Seven Wells Waterfalls menyuguhkan pemandangan yang tidak diragukan lagi.
Di sini kamu dapat melihat pemandangan alam yang masih asri sambil menikmati dinginnya air terjun yang jatuh dari ketinggian 90 M.
Baca tanpa iklan