Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Rekomendasi Oleh oleh

6 Tempat Oleh-oleh Murah di Singapura, Haji Lane Punya Spot Instagramble

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Haji Lane Singapura

TRIBUNTRAVEL.COM - Bingung menemukan tempat untuk membeli oleh-oleh murah di Singapura?

Sebenarnya Singapura memiliki banyak tempat menjual oleh-oleh murah.

Tak cuma menawarkan berbagai suvenir murah, juga memiliki beberapa spot instagramable.

Dilansir TribunTravel.com dari laman theculturetrip.com, berikut 6 tempat membeli oleh-oleh murah di Singapura.

1. Bugis Street Market

7 Hal yang Tidak Boleh Kamu Lakukan di Singapura

Dengan ratusan kios yang penuh sesak, Bugis Street Market terasa sedikit seperti pasar Chatuchak Bangkok .

TONTON JUGA

Di sini kamu akan menemukan banyak pilihan suvenir murah termasuk tas jinjing cetak Singapura, T-shirt, dompet, kacamata hitam dan banyak lagi.

Yang tidak disadari banyak orang adalah Bugis Street Market memiliki beberapa lantai, jadi pergilah ke lantai atas untuk mendapatkan pengalaman terbaik.

2. Chinatown

10 Hal Terlarang di Singapura, Termasuk Berkumpul Lebih dari 3 Orang

Chinatown adalah lingkungan terbaik untuk pelancong hemat, dengan segala hal mulai dari makanan murah, akomodasi hingga suvenir.

Jika perlu membeli suvenir dalam jumlah besar, lihat toko '3 seharga 10 dollar Singapura'.

3. Mustafa Centre

Mengapa Mengunyah Permen Karet Dilarang di Singapura? Ini Penjelasannya

Buka 24 jam sehari, tujuh hari seminggu, dan ukuran beberapa blok, rumornya adalah kamu dapat membeli apa saja di Mustafa Centre .

Mustafa Centre memiliki banyak koleksi suvenir Singapura; beberapa suvenir populer seperti kotak teh kayu kecil dengan ikon Singapura dan cokelat durian.

Halaman
12