Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

6 Wisata Air Terjun di Semarang Cocok Dikunjungi saat Libur Lebaran

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Curug Kelenting Kuning, Semarang

Baik Curug Lawe maupun Curug Benowo menawarkan panorama luar biasa, yang semuanya bikin kamu betah berlama-lama di sana.

4. Curug Gendhing Asmoro

Obyek wisata Air Terjun Curug Gending Asmoro di Dusun Tompo Gunung, Desa Kalongan, Kecamatan Ungaran Timur, Kabupaten Semarang. (KOMPAS.COM/SYAHRUL MUNIR)

Destinasi Curug Gendhing Asmoro berlokasi di Dusun Tompo Gunung, Desa Kalongan, Kecamatan Ungaran Timur.

Curug ini berada di tengah 'hutan' bambu yang begitu lebat.

Nama Gending Asmoro erat kaitannya dengan legenda gamelan gaib di dekat air terjun.

5 Kuliner Khas Lombok yang Bisa Dijadikan Oleh-oleh Lebaran

Libur Lebaran, Pemkot Padang Pasang CCTV dan Lahan Parkir di Sejumlah Destinasi

5. Air Terjun Umbul Songo

Air Terjun Umbul Songo merupakan destinasi yang cocok dikunjungi bersama keluarga.

Meksipun air terjun ini debit airnya tidak terlalu besar, namun di kawasan wisata Air Terjun Umbul Songo terdapat kolam renang cocok untuk berenang bersama keluarga.

6. Curug Gondoriyo

Curug Gondoriyo berlokasi di Dusun Karang Joho, Kelurahan Gondoriyo, Kecamatan Ngaliyan, Kota Semarang.

Akses menuju lokasi ini tidak begitu jauh dari pusat kota, yakni sekitar 15 km ke arah Boja, Kabupaten Kendal.

Saat mengunjungi destinasi ini. waktu terbaik yang bisa kamu kunjungi adalah saat matahari terbenam.

Air terjun akan terlihat bercahaya dari pantulan gemerlapnya cahaya lampu.

(TribunTravel.com/ Ayumiftakhul)