Fasilitas yang disediakan berupa area parkir kendaraan luas, kamar hotel dilengkapi bed empuk dan ber-AC, hingga kamar mandi dilengkapi shower.
Hotel Wahyu 1 dekat dengan Ngawi Luwes Square, RM Ayam Goreng Yogya, dan Terminal Kertonegoro yang bisa ditempuh dengan jarak kurang dari 3 kilometer.
6. Maksum Hotel
Maksum Hotel berlokasi di Jalan Suryo No. 19 Grudo (Hotel Maksum), Pusat Kota Ngawi, Ngawi, Jawa Timur, Indonesia.
Tarif menginap di Maksum Hotel mulai dari Rp 250 ribu per malam.
Fasilitas yang tersedia berupa area parkir kendaraan luas, kamar hotel dilengkapi bed empuk dan ber-AC, hingga kamar mandi dilengkapi shower.
Maksum Hotel dekat dengan Terminal Kertonegoro, Ngawi Luwes Square, dan RM Ayam Goreng Yogya yang bisa ditempuh dengan jarak kurang dari 2 kilometer.
• 7 Cara Ampuh Mengendalikan Rasa Lapar yang Sering, Cocok untuk Kamu yang Ingin Diet
• Rekomendasi Menu Sahur - Resep Praktis Udang Katsu ala Restoran yang Bisa Dibuat Sendiri di Rumah
• Rekomendasi 6 Menu Sahur Lezat dan Sehat Bagi Penderita Diabetes
• Hari Terakhir Diskon Tiket Pesawat Domestik hingga Rp 1 Juta, Pesan di Tiket.com
(TribunTravel.com/ Nurul Intaniar)