Konsep My Studio Hotel terbilang cukup unik karena ada kamar hotel kapsul yang doublebeds, pilihan tepat untuk kamu yang ingin berlibur bersama teman tapi tetap dengan budget rendah.
Tidak hanya itu, ada beberapa tempat di bagian hotel ini didesain instagramable.
My Studio Hotel mematok harga mulai Rp 179 ribu per malam.
3. Artotel Hotel Surabaya
Jalan Dr Soetomo 79 – 81, 60264 Surabaya
• 4 Rekomendasi Menu Makan Siang di Surabaya, Harga di Bawah Rp 25 Ribu
Artotel Hotel Surabaya adalah hotel yang mengusung tema unik.
Bagaimana tidak, masuk di hotel ini kita seperti sedang berada di galeri pameran karya seni.
Di sini banyak sekali patung-patung yang artistik dan grafiti unik yang memiliki nilai estetika luar biasa.
Hotel yang terletal di Jalan Soetomo no 79-81 ini mematok harga mulai Rp 380 ribu per malam.
4. Livinn Hostel
Jalan Gubeng Pojok, Dalam No 5
• 3 Kuliner Berkuah Khas Surabaya yang Cocok Jadi Menu Makan Siang, Jangan Lupa Coba Tahu Campur Kikil
Livinn Hostel adalah hotel minimalis yang cocok untuk para solo traveler yang akan menjelajahi kota Surabaya.
Dengan desain dan lanskap hotel yang menarik, ada beberapa bagian di hotel ini yang Instagramable untuk feed Instagrammu.
Harga yang ditawarkan Livinn Hostel pun terjangkau, mulai dari Rp 144 ribu per malam.
5. Zoom Smart Hotel