TRIBUNTRAVEL.COM - Kereta api menjadi salah satu transportasi jarak jauh yang nyaman, aman, terbebas dari adanya macet, serta mempunyai ketepatan waktu.
Alasan tersebut rasanya menjadikan kereta api sebagai transportasi andalan bagi traveler yang bepergian jarak jauh.
Bagi kamu yang mempunyai rencana untuk berpergian ke Surabaya dari Yogyakarta, ada sejumlah kereta api melewati rute tersebut.
Sejumlah kereta api itu ada KA Ranggajati, Sancaka, Mutiara Selatan, Argo Semeru, Wijayakusuma, dan sebagainya.
Pesan tiket kereta api rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng, klik di sini.
Untuk jadwal kereta api pun beragam.
Tersedia jadwal kereta api mulai keberangkatan paling pagi hingga yang malam.
Diskon hotel domestik sampai 50 persen + cashback Traveloka Poin hingga Rp 1 juta, klik di sini.
Kelas kereta api tersedia mulai dari ekonomi, bisnis, dan eksekutif.
Dengan tarif mulai Rp 200 ribuan saja kamu bisa sampai ke Surabaya dengan menggunakan kereta api.
Pemesanan tiket kereta api ini dapat dilakukan melalui aplikasi Access by KAI, situs kai.id, dan berbagai mitra resmi yang bekerja sama.
Berikut ini harga tiket dan jadwal kereta api yang tersedia dengan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng yang dikutip langsung dari situs resmi KAI berdasarkan perjalanan tanggal 11 Mei 2024.
Dapatkan diskon sampai 50 persen untuk tiket pesawat, hotel, Xperience, dan produk travel lainnya, klik di sini.
1. KA Turangga
Diskon ekstra tiket kereta api hingga Rp 200 ribu, klik di sini.
KA Turangga menyediakan layanan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng dengan durasi perjalanan 3 jam 57 menit.
Jadwal kereta api Turangga diberangkatkan pada pukul 00.24 WIB dari Stasiun Yogyakarta dan akan tiba di Stasiun Surabaya Gubeng jam 04.21 WIB.
Berikut sejumlah kelas dan harga tiket KA Turangga dengan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng:
- KA Turangga kelas eksekutif (I) Rp 315.000
- KA Turangga kelas eksekutif (H) Rp 325.000
- KA Turangga kelas eksekutif (A) Rp 340.000
- KA Turangga kelas eksekutif (AA) Rp 355.000
- KA Turangga kelas eksekutif (AB) Rp 375.000
- KA Turangga kelas eksekutif (AC) Rp 380.000
Diskon tiket kereta api sampai Rp 600 ribu ditambah berbagai gratisan dari TrainPlus, klik di sini.
2. KA Mutiara Selatan
KA Mutiara Selatan menyediakan layanan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng dengan durasi perjalanan 4 jam 4 menit.
Untuk keberangkatan KA Mutiara Selatan dijadwalkan pada pukul 03.04 WIB dari Stasiun Yogyakarta dan akan tiba di Stasiun Surabaya Gubeng jam 07.08 WIB.
Berikut sejumlah kelas dan harga tiket KA Mutiara Selatan dengan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng:
- KA Mutiara Selatan kelas ekonomi (Q) Rp 220.000
- KA Mutiara Selatan kelas ekonomi (P) Rp 225.000
- KA Mutiara Selatan kelas ekonomi (C) Rp 235.000
- KA Mutiara Selatan kelas ekonomi (CA) Rp 240.000
- KA Mutiara Selatan kelas ekonomi (CB) Rp 250.000
- KA Mutiara Selatan kelas ekonomi (CC) Rp 255.000
- KA Mutiara Selatan kelas eksekutif (I) Rp 280.000
- KA Mutiara Selatan kelas eksekutif (A) Rp 310.000
- KA Mutiara Selatan kelas eksekutif (AA) Rp 320.000
- KA Mutiara Selatan kelas eksekutif (AB) Rp 340.000
- KA Mutiara Selatan kelas eksekutif (AC) Rp 350.000
3. KA Sancaka
KA Sancaka untuk layanan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng menyediakan 3 jadwal keberangkatan dengan durasi perjalanan 4 jam 0 menit.
Jadwal kereta api Sancaka awal diberangkatkan pada pukul 06.45 WIB dari Stasiun Yogyakarta dan akan tiba di Stasiun Surabaya Gubeng jam 10.45 WIB.
Untuk keberangkatan KA Sancaka kedua dijadwalkan pada pukul 11.30 WIB dari Stasiun Yogyakarta dan akan tiba di Stasiun Surabaya Gubeng jam15.30 WIB.
Kemudian jadwal kereta api Sancaka ketiga diberangkatkan pada pukul 17.15 WIB dari Stasiun Yogyakarta dan akan tiba di Stasiun Surabaya Gubeng jam 21.15 WIB.
Berikut sejumlah kelas dan harga tiket KA Sancaka dengan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng:
- KA Sancaka kelas ekonomi (S) Rp 300.000
- KA Sancaka kelas ekonomi (Q) Rp 210.000
- KA Sancaka kelas ekonomi (P) Rp 220.000
- KA Sancaka kelas ekonomi (C) Rp 230.000
- KA Sancaka kelas ekonomi (CA) Rp 240.000
- KA Sancaka kelas ekonomi (CB) Rp 250.000
- KA Sancaka kelas ekonomi (CC) Rp 260.000
- KA Sancaka kelas eksekutif (A) Rp 300.000
- KA Sancaka kelas eksekutif (AA) Rp 310.000
- KA Sancaka kelas eksekutif (AB) Rp 320.000
- KA Sancaka kelas eksekutif (AC) Rp 330.000
4. KA Ranggajati
KA Ranggajati menyediakan layanan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng dengan durasi perjalanan 4 jam 49 menit.
Untuk keberangkatan KA Ranggajati dijadwalkan pada pukul 11.38 WIB dari Stasiun Yogyakarta dan akan tiba di Stasiun Surabaya Gubeng 16.27 WIB..
Berikut sejumlah kelas dan harga tiket KA Ranggajati dengan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng:
- KA Ranggajati kelas bisnis (K) Rp 205.000
- KA Ranggajati kelas bisnis (B) Rp 210.000
- KA Ranggajati kelas bisnis (BA) Rp 220.000
- KA Ranggajati kelas bisnis (BB) Rp 230.000
- KA Ranggajati kelas bisnis (BC) Rp 235.000
- KA Ranggajati kelas eksekutif (I) Rp 265.000
- KA Ranggajati kelas eksekutif (H) Rp 270.000
- KA Ranggajati kelas eksekutif (A) Rp 395.000
- KA Ranggajati kelas eksekutif (AA) Rp 310.000
- KA Ranggajati kelas eksekutif (AB) Rp 325.000
- KA Ranggajati kelas eksekutif (AC) Rp 350.000
5. KA Argo Semeru
KA Argo Semeru menyediakan layanan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng dengan durasi perjalanan 3 jam 51 menit.
Jadwal kereta api Argo Semeru diberangkatkan pada pukul 12.59 WIB dari Stasiun Yogyakarta dan akan tiba di Stasiun Surabaya Gubeng jam 16.50 WIB.
Berikut sejumlah kelas dan harga tiket KA Argo Semeru dengan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng:
- KA Argo Semeru kelas eksekutif (I) Rp 330.000
- KA Argo Semeru kelas eksekutif (H) Rp 360.000
- KA Argo Semeru kelas eksekutif (A) Rp 385.000
- KA Argo Semeru kelas eksekutif (AA) Rp 405.000
- KA Argo Semeru kelas eksekutif (AB) Rp 430.000
- KA Argo Semeru kelas eksekutif (AC) Rp 435.000
6. KA Argo Wilis
KA Argo Wilis menyediakan layanan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng dengan durasi perjalanan 3 jam 57 menit.
Untuk keberangkatan KA Argo Wilis dijadwalkan pada pukul 13.38 WIB dari Stasiun Yogyakarta dan akan tiba di Stasiun Surabaya Gubeng jam 17.35 WIB.
Berikut sejumlah kelas dan harga tiket KA Argo Wilis dengan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng:
- KA Argo Wilis kelas eksekutif (I) Rp 385.000
- KA Argo Wilis kelas eksekutif (H) Rp 395.000
- KA Argo Wilis kelas eksekutif (A) Rp 410.000
- KA Argo Wilis kelas eksekutif (AA) Rp 430.000
- KA Argo Wilis kelas eksekutif (AB) Rp 455.000
- KA Argo Wilis kelas eksekutif (AC) Rp 465.000
7. KA Wijayakusuma
KA Wijayakusuma menyediakan layanan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng dengan durasi perjalanan 4 jam 42 menit.
Jadwal kereta api Wijayakusuma diberangkatkan pada pukul 18.40 WIB dari Stasiun Yogyakarta dan akan tiba di Stasiun Surabaya Gubeng jam 23.22 WIB.
Berikut sejumlah kelas dan harga tiket KA Wijayakusuma dengan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng:
- KA Wijayakusuma kelas ekonomi (P) Rp 200.000
- KA Wijayakusuma kelas ekonomi (C) Rp 205.000
- KA Wijayakusuma kelas ekonomi (CA) Rp 210.000
- KA Wijayakusuma kelas ekonomi (CB) Rp 225.000
- KA Wijayakusuma kelas ekonomi (CC) Rp 230.000
- KA Wijayakusuma kelas eksekutif (A) Rp 290.000
- KA Wijayakusuma kelas eksekutif (AA) Rp 310.000
- KA Wijayakusuma kelas eksekutif (AB) Rp 330.000
- KA Wijayakusuma kelas eksekutif (AC) Rp 340.000
Baca juga: 4 Hotel Murah Dekat Stasiun Surabaya Gubeng, Jarak Tak Jauh Bisa Jalan Kaki
8. KA Bima
KA Bima menyediakan layanan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng dengan durasi perjalanan 3 jam 57 menit.
Jadwal kereta api Bima diberangkatkan pada pukul 23.33 WIB dari Stasiun Yogyakarta dan akan tiba di Stasiun Surabaya Gubeng jam 03.30 WIB.
Berikut sejumlah kelas dan harga tiket KA Bima dengan rute Stasiun Yogyakarta-Surabaya Gubeng:
- KA Bima kelas eksekutif (I) Rp 355.000
- KA Bima kelas eksekutif (H) Rp 375.000
- KA Bima kelas eksekutif (A) Rp 395.000
- KA Bima kelas eksekutif (AA) Rp 410.000
- KA Bima kelas eksekutif (AB) Rp 435.000
- KA Bima kelas eksekutif (AC) Rp 440.000
- KA Bima kelas eksekutif (AD) Rp 530.000
Baca juga: 6 Tempat Makan Siang Enak Dekat Stasiun Surabaya Gubeng, Banyak Kuliner Legendaris yang Wajib Dicoba
(TribunTravel/MohammadFirmansyah)
Baca artikel jadwal kereta api lainnya di sini.
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.