Breaking News:

Jadwal Kereta Api dari Stasiun Surabaya Pasar Turi ke Pasar Senen, Tiketnya Mulai Rp 100 Ribuan

Sejumlah jadwal kereta api dari Stasiun Surabaya Pasar Turi ke Pasar Senen periode perjalanan 12 Agustus 2022.

Dok.KAI
Penumpang KA Airlangga, simak jadwal kereta api dari Stasiun Surabaya Pasar Turi ke Pasar Senen. 

TRIBUNTRAVEL.COM - Jadwal kereta api dari Stasiun Surabaya Pasar Turi ke Pasar Senen periode perjalanan 12 Agustus 2022.

Kali ini TribunTravel telah merangkum sejumlah jadwal kereta api dari Stasiun Surabaya Pasar Turi ke Pasar Senen, Jakarta yang bisa jadi pilihan.

Peluncuran KA Airlangga rute Pasar Senen-Surabaya Pasar Turi PP.
Peluncuran KA Airlangga rute Pasar Senen-Surabaya Pasar Turi PP. (Dok.KAI)

Perjalanan kereta api dari Stasiun Surabaya Pasar Turi ke Pasar Senen ini dilayani dengan harga tiket mulai dari Rp 100 ribuan saja.

Di antaranya ada KA Airlangga, KA Jayabaya hingga KA Dharmawangsa.

Baca juga: KAI Hadirkan Kereta Api Mewah Relasi Jakarta-Bandung, Sekali Jalan Tarifnya Mulai Rp 350 Ribu

Dari pantauan di laman resmi kai.id, Selasa (26/7/2022), berikut jadwal kereta api dari Stasiun Surabaya Pasar Turi ke Pasar Senen:

Tonton juga:

KA Airlangga (7049)

Berangkat dari Stasiun Surabaya Pasar Turi pukul 12.25 dan tiba di Stasiun Pasar Senen pukul 00.28 WIB.

Menempuh perjalanan sekira 12 jam 3 menit, berikut pilihan kelas dan harga tiket KA Airlangga (7049):

- KA Airlangga (7049) Ekonomi (C): Rp 104 ribu

2 dari 4 halaman

KA Jayabaya (105)

PT Kereta Api Indonesia memasang livery khusus pada sejumlah rangkaian Kereta Api (KA) Jarak Jauh.
PT Kereta Api Indonesia memasang livery khusus pada sejumlah rangkaian Kereta Api (KA) Jarak Jauh. (Dok. PT KAI)

Baca juga: Jadwal Kereta Api Malang-Blitar, Ada KA Matarmaja hingga Malabar

Jadwal kereta api dari Stasiun Surabaya Pasar Turi ke Stasiun Pasar Senen juga dilayani KA Jayabaya.

Dengan keberangkatan pukul 14.20 dan tiba pukul 01.25, berikut pilihan kelas dan harga tiket KA Jayabaya (105):

- KA Jayabaya (105) Ekonomi (CA): Rp 320 ribu

- KA Jayabaya (105) Eksekutif (AA): Rp 520 ribu

- KA Jayabaya (105) Eksekutif (A): Rp 470 ribu

- KA Jayabaya (105) Ekonomi (S): Rp 250 ribu

- KA Jayabaya (105) Ekonomi (Q): Rp 260 ribu

- KA Jayabaya (105) Eksekutif (J): Rp 370 ribu

- KA Jayabaya (105) Eksekutif (I): Rp 390 ribu

3 dari 4 halaman

- KA Jayabaya (105) Eksekutif (H): Rp 430 ribu

- KA Jayabaya (105) Ekonomi (C): Rp 300 ribu

- KA Jayabaya (105) Ekonomi (P): Rp 280 ribu

KA Gumarang (127)

PT Kereta Api Indonesia (Persero) memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun ke-76 Republik Indonesia.
PT Kereta Api Indonesia (Persero) memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun ke-76 Republik Indonesia. (kai.id)

Baca juga: Jadwal Kereta Api dari Stasiun Gambir ke Madiun Periode 24 Juli 2022

KA Gumarang (127) juga melayani jadwal kereta api dari Stasiun Surabaya Pasar Turi ke Pasar Senen.

Dari Surabaya Pasar Turi berangkat pukul 15.55 dan tiba di Pasar Senen pukul 02.42 WIB.

Adapun pilihan kelas dan harga tiket KA Gumarang (127) sebagai berikut:

- KA Gumarang (127) Bisnis (BA): Rp 310 ribu

- KA Gumarang (127) Bisnis (K): Rp 270 ribu

- KA Gumarang (127) Eksekutif (A): Rp 480 ribu

4 dari 4 halaman

- KA Gumarang (127) Eksekutif (H): Rp 420 ribu

- KA Gumarang (127) Eksekutif (AA): Rp 520 ribu

- KA Gumarang (127) Bisnis (B): Rp 290 ribu

- KA Gumarang (127) Eksekutif (I): Rp 370 ribu

- KA Gumarang (127) Bisnis (N): Rp 250 ribu

- KA Gumarang (127) Bisnis (O): Rp 240 ribu

- KA Gumarang (127) Eksekutif (J): Rp 330 ribu

KA Kertajaya (255)

Berangkat dari Stasiun Surabaya Pasar Turi pukul 21.20 dan tiba di Pasar Senen pukul 08.25 WIB.

Berikut pilihan kelas dan harga tiket KA Kertajaya (255):

- KA Kertajaya (255) Ekonomi (C): Rp 240 ribu

- KA Kertajaya (255) Ekonomi (CA): Rp 260 ribu

- KA Kertajaya (255) Ekonomi (P): Rp 210 ribu

- KA Kertajaya (255) Ekonomi (Q): Rp 200 ribu

- KA Kertajaya (255) Ekonomi (S): Rp 190 ribu

Baca juga: Jadwal Kereta Api Sancaka Periode 23 Juli 2022, Harga Tiketnya Mulai Rp 150 Ribu

KA Dharmawangsa (129)

Melayani perjalanan kereta api dari Surabaya Pasar Turi ke Pasar Senen.

Berangkat pukul 22.35 dan tiba pukul 09.25 WIB, berikut pilihan kelas dan harga tiket KA Dharmawangsa (129):

- KA Dharmawangsa (129) Ekonomi (CA): Rp 210 ribu

- KA Dharmawangsa (129) Ekonomi (C): Rp 200 ribu

- KA Dharmawangsa (129) Eksekutif (AA): Rp 450 ribu

- KA Dharmawangsa (129) Eksekutif (A): Rp 420 ribu

- KA Dharmawangsa (129) Ekonomi (P): Rp 190 ribu

- KA Dharmawangsa (129) Eksekutif (J): Rp 330 ribu

- KA Dharmawangsa (129) Eksekutif (H): Rp 370 ribu

- KA Dharmawangsa (129) Ekonomi (Q): Rp 180 ribu

- KA Dharmawangsa (129) Ekonomi (S): Rp 170 ribu

- KA Dharmawangsa (129) Eksekutif (I): Rp 350 ribu

Baca juga: Jadwal Kereta Api Kiaracondong-Kutoarjo, Naik KA Kutoarjo Selatan Tiketnya Mulai Rp 62 Ribu

(TribunTravel.com/ Rtn)

Baca juga selengkapnya seputar jadwal kereta api, di sini.

Selanjutnya
Sumber: Tribun Travel
Tags:
SurabayaStasiun Pasar TuriPasar Senenjadwal kereta apiKA Airlangga Petis Taman Harmoni Botanika Restaurant Stasiun Kandangan Stasiun Benowo
BeritaTerkait
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved