Rekomendasi Wisata
Jelajah Keindahan Pantai Wediombo, Wisata Eksotis di Balik Bukit Terjal Gunung Kidul
Pantai Wediombo bisa jadi spot terbaik untuk menikmati sunset dengan batuan terjal yang tersusun rapi di sepanjang bibir pantai.
TRIBUNTRAVEL.COM - Gunung Kidul di Jogja terkenal akan keindahan pantainya.
Ada beragam pantai di Gunung Kidul yang populer dikunjungi turis.
Sebut saja Pantai Baron, Pantai Krakal, Pantai Indrayanti hingga Pantai Wediombo.
Di antarany sekian pantai yang ada di Gunung Kidul, ada satu yang cukup unik.
Namanya Pantai Wediombo.
Sesuai dengan namanya, Pantai Wediombo berasal dari kata 'wedi' yang berarti pasir, dan 'ombo' yang berarti luas.
Jadi Pantai Wediombo memiliki arti pantai yang memiliki pasir yang luas.
Pantai ini memiliki garis pantai yang lumayan luas dibandingkan Pantai Indrayanti.
Uniknya, Pantai Wediombo ini berada di balik bukit terjal Gunung Kidul.
Wisatawan yang berkunjung ke sini pun bisa menemukan banyak batuan jenis andesit yang tersusun rapi di pinggir pantai.
Mau Wisata River Tubing di Sungai Ciputri Majalengka? Simak Harga Tiket Masuknya |
![]() |
---|
Jelajah Taman Sari, Tempat Wisata Instagramable di Jogja Bergaya Arsitektur Portugis-Jawa |
![]() |
---|
Spot Instagramable, Rute, dan Harga Tiket Masuk Cafe Sawah Pujon Kidul terbaru 2021 |
![]() |
---|
6 Museum Keren di Bali Ini Harus Kamu Kunjungi, Ada yang Hadirkan Korean 3D Trick Art |
![]() |
---|
Unik! Gua Peninggalan Jepang di Sulawesi Utara Ini Punya Sumber Air yang Tidak Pernah Habis |
![]() |
---|