Imlek 2021
5 Hotel Murah di Pusat Kota Yogyakarta untuk Libur Tahun Baru Imlek, Harga Inap Mulai Rp 96 Ribuan
Bagi kamu yang berencana menghabiskan hari libur Tahun Baru Imlek 2021 di Kota Yogyakarta, hotel ini bisa kamu pesan pada 12-13 Februari 2021.
TRIBUNTRAVEL.COM - Libur Tahun Baru Imlek bisa kamu gunakan untuk kegiatan staycation di hotel.
Di Yogyakarta ada banyak pilihan hotel yang menawarkan harga murah mulai dari Rp 96 ribuan saja.
Bagi kamu yang berencana menghabiskan hari libur Tahun Baru Imlek 2021 di Kota Yogyakarta, hotel ini bisa kamu pesan untuk menginap pada 12-13 Februari 2021.
Dilansir dari laman Agoda, berikut hotel murah di Yogyakarta yang bisa kamu pilih untuk staycation.
Baca juga: Daftar Hotel Murah di Lombok untuk Libur Tahun Baru Imlek 2021, Tarif Mulai Rp 90 Ribuan
1. The Cabin Hotel

Alamat : Gandekan Lor Nomor 2, Pusat Kota Yogyakarta, Yogyakarta.
Harga inap : mulai dari Rp 96.694 per malam untuk kamar Fan Shared Bathroom.
Fasilitas hotel : layanan internet gratis, kedai kopi, AC, laundry dan masih banyak lagi.
Pemesanan lebih lanjut bisa kunjungi laman ini.
2. OYO 1046 Omah Pathok

Resep Bakpao Daging Ayam Enak, Cocok Buat Camilan Saat Imlek |
![]() |
---|
Mulai Rp 70 Ribuan, 5 Hotel Murah di Purwokerto ini Cocok untuk Liburan Tahun Baru Imlek 2021 |
![]() |
---|
Berburu Jajanan Khas Imlek di Pecinan Bogor, Ada Kue Keranjang yang Dibungkus Daun Pisang |
![]() |
---|
Aneka Makanan Khas Imlek Ini Ternyata Punya Makna Khusus, Apa Saja? |
![]() |
---|
Asyik! Tempat Wisata di Gunungkidul Tetap Buka saat Liburan Tahun Baru Imlek 2021 |
![]() |
---|