Breaking News:

5 Hotel Murah di Magelang, Cocok Untuk Aktivitas Staycation Bersama Keluarga

Rekomendasi 5 hotel murah di Kota Magelang yang cocok untuk aktivitas staycation bersama keluarga.

agoda.com
Ilustrasi hotel ramah keluarga di Kota Magelang. 

TRIBUNTRAVEL.COM - Libur di akhir pekan merupakan saat yang tepat untuk menghabiskan waktu bersama keluarga.

Ada banyak pilihan kegiatan yang bisa kamu lakukan dengan keluarga untuk sekedar quality time atau bersantai bersama.

Satu aktivitas yang bisa dicoba adalah staycation di hotel.

Jika traveller sedang berada atau ingin berkunjung ke Kota Magelang, kamu bisa mencoba aktivitas staycation di kota ini.

Terdapat sejumlah hotel di Kota Magelang yang ramah keluarga dan tentunya menawarkan harga ramah di kantong.

Berikut TribunTravel akan membagikan beberapa pilihan hotel murah di Magelang dengan jadwal menginap pada 6-7 Maret 2021.

Baca juga: 5 Kuliner Legendaris Magelang, Cicipi Segarnya Es Krim Mahkota yang Sudah Ada Sejak 1945

Dihimpun dari laman Agoda pada Selasa (9/2/2021), hotel tersebut di antaranya:

1. Hotel Catur

Hotel Catur
Hotel Catur (Agoda)

Lokasi: Jalan Mayjen Bambang Sugeng No.308, Magelang Selatan, Magelang, Jawa Tengah

Harga inap: mulai dari Rp 242.730 per malam untuk Superior Room

2 dari 4 halaman

Fasilitas: akses internet gratis, layanan antar jemput bandara, taman, peralatan mandi dan masih banyak lagi.

Pemesanan lebih lanjut bisa kunjungi laman ini.

2. Cempaka Guest House

Cempaka Guest House
Cempaka Guest House (Agoda)

Lokasi: Jalan Medang Kamulan no 8B, Borobudur, Magelang

Harga inap: mulai Rp 331.364 per malam untuk Standard Room

Fasilitas: akses internet gratis, sarapan gratis untuk 2 orang, layanan antar jemput bandara, layanan kamar dan masih banyak lagi

Pemesanan lebih lanjut bisa kunjungi laman ini.

3. Front One Inn Muntilan

Front One Inn Muntilan
Front One Inn Muntilan (Agoga)

Lokasi: alan Tambakan Ruko Munsen D1-5 Muntilan, Borobudur, Magelang

Harga inap: mulai Rp 298.492 per malam untuk Superior Room

3 dari 4 halaman

Fasilitas: akses internet gratis, taman, tarik uang tunai, layanan kamar 24 jam, AC dan masih banyak lagi

Pemesanan lebih lanjut bisa kunjungi laman ini.

4. Sriti Hotel

Sriti Hotel
Sriti Hotel (Agoda)

Lokasi: Jalan Daha No 23, Magelang Utara, Magelang

Harga inap: mulai Rp 388.430 per malam untuk Executive Room

Fasilitas: akses internet gratis, antar jemput bandara, taman, kolam renang AC dan masih banyak lagi.

Pemesanan lebih lanjut bisa kunjungi laman ini.

5. OYO 3483 Borobudur Cottage

OYO 3483 Borobudur Cottage
OYO 3483 Borobudur Cottage (Agoda)

Lokasi: Jalan Taman Borobudur Selatan, Borobudur, Magelang

Harga inap: mulai Rp 266.616 per malam untuk Deluxe King Room

4 dari 4 halaman

Pemesanan lebih lanjut bisa kunjungi laman ini.

TONTON JUGA:

Kamu bisa memesan hotel apa saja lewat situs pemesanan Agoda.

Ikuti langkah mudahnya berikut ini:

1. Unduh aplikasi Agoda di smartphone andalan kamu atau buka situs Agoda.com

2. Pilih 'Semua Akomodasi' hingga muncul halaman pilihan tujuan hotel untuk menginap

3. Tuliskan di kolom 'Kota Tujuan atau Nama Properti' berupa lokasi hotel tempat menginap kalian

4. Isikan tanggal menginap dan jenis kamar yang dicari (untuk berapa orang)

5. Klik tombol 'Cari' hingga muncul halaman baru berupa pilihan hotel

6. Pilih hotel dengan harga terbaik sesuai keinginan dan cek ketersediaan kamar

7. Klik pesan sekarang atau di tombol 'Reservasi'

8. Isikan identitas diri lengkap (termasuk alamat email aktif) dan cek jumlah biaya yang harus dibayarkan

9. Pilih tombol 'Lanjut Pembayaran'

10. Pilih metode pembayaran yang mencakup ATM Bersama, Prima, Alfamart, dan metode lainnya sesuai keinginan

11. Lakukan pembayaran dan tunggu bukti penerimaan yang dikirimkan pada alamat email

Baca juga: 4 Hotel Bintang 3 di Magelang, Lokasi Strategis Dekat Candi Borobudur dan Svargabumi

Baca juga: 5 Kuliner Malam di Magelang yang Sering Diburu Wisatawan, Mulai Kupat Tahu hingga Wedang Kacang

Baca juga: Meriahkan Nataru, Lampion Warna-warni Hiasi Kawasan Sekitar Alun-alun Kota Magelang

Baca juga: Cara Membuat Paspor di Magelang, Tak Perlu Ribet karena Bisa Daftar Online

Baca juga: Tiket Masuk Nepal Van Java, Wisata Hits di Magelang dengan Panorama Mirip Negara Nepal

(TribunTravel/Zainiya Abidatun Nisa')

Selanjutnya
Sumber: Tribun Travel
Tags:
Jawa TengahMagelangMagelang Selatanhotel murahHotel Catur
BeritaTerkait
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved