Breaking News:

Ternyata Jarak antara Alis Dapat Mengungkapkan Kepribadian Diri Seseorang, Simak Ulasannya

Bagian tubuh dapat mengungkapkan mengenai kerpibadian diri kita, seperti halnya bentuk alis ternyata mengungkapkan banyak hal tentang kepribadian.

hollywoodnails.com.au
Ilustrasi 

TRIBUNTRAVEL.COM - Bagian tubuh kita dapat mengungkapkan mengenai kerpibadian diri kita, seperti halnya dengan bentuk alis ternyata dapat mengungkapkan banyak hal tentang kepribadianmu.

Bahkan dapat mengungkapkan tentang kapasitas untuk berpikir logis, tingkat motivasi kamu, dan ketrampilan organisasimu.

Mempelajari kepribadian diri juga bisa dengan gampang mengungkapkan dan mempelajari lebih lanjut tentang diri kamu.

Dilansir TribunTravel dari Boldsky.com, ada makna dibalik jarak alismu loh.

Maka dari itu, simak dan cari tahu makna di balik jarak alismu.

Ungkap Kepribadian Seseorang Melalui Bagian Tubuh yang Pertama Kali Disiram Air saat Mandi

1. Alis Berjajar Dekat

alis
alis (solo.tribunnews.com)

Jika kamu memiliki bentuk alis yang berjajar dengan dekat, itu artinya kamu adalah orang yang cerdas.

Terkadang kamu juga tampak mengalami gugup dalam hal-hal yang kecil.

Biasanya seseorang yang memiliki jarak antara alis satu dengan alis yang lainnya memiliki tingkat kecemasan yang tinggi.

2. Alis Berjajar Jauh Terpisah

alis
alis (lampung.tribunnews.com)
2 dari 3 halaman

Jika bentuk alis kamu berjauhan, itu tandanya kamu adalah individu yang cenderung mudah dipengaruhi.

Cenderung kesulitan ketika mengambil keputusan, hal ini disebabkan karena mudah merasa takut.

3. Bentuk Alis Melengkung

Alis
Alis (fashionbrow.net)

Jika kamu satu di antara yang memiliki bentuk alis yang melengkung, artinya kamu adalah pribadi yang selalu berusaha untuk menuntut sebuah kesempurnaan.

Di sisi lainnya, kamu sangat detail dalam memerhatikan sesuatu.

Kamu juga cenderung memiliki jiwa yang kreatif.

4. Alis Lurus

alis
alis (lampung.tribunnews.com)

Jika kamu memiliki bentuk alis yang lurus, mengartikan kamu adalah orang yang dapat diandalkan.

Dengan kata lain kamu adalah orang yang dapat dipercaya.

Kamu juga selalu siap dan sedia membantu ketika keluarga dan teman membutuhkan bantuan.

3 dari 3 halaman

(TribunTravel.com/ Ayumiftakhul)

Selanjutnya
Sumber: Tribun Travel
Tags:
boldsky.com
BeritaTerkait
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved