Laporan Wartawan TribunTravel.com, Wahyu Vitaarum
TRIBUNTRAVEL.COM - Kamera merupakan satu alat canggih yang bikin liburan makin sempurna.
Dengan kamera kamu bisa mengcapture semua momen nggak terlupakan saat liburan.
Nah, hal tersebut dilakukan oleh seorang seniman yang bernama Jill Bliss.
Seniman beraliran naturalis ini rela meninggalkan pekerjaannya dan menghabiskan uang untuk pindah ke pulau epic.
Kini ia sibuk bergelut dengan alam tinggal di sebuah pulau kecil di Laut Salish di Pacific Northwest.
Ia berhasil mengembangkan project seninya yang bertajuk Nature Medleys.
Dengan mengumpulkan jamur-jamur cantik dari beberapa tempat dan mengembangkannya, ia berhasil menyulapnya menjadi suatu karya cantik.
Karyanya tersebut nggak lantas dibiarkan begitu aja, ia berhasil mengabadikan karyanya di jepretan kamera.
Alhasil, project-nya tersebut membuahkan hasil yang manis dan gambar yang super cantik.
Kumpulan jamur warna-warni yang membuai mata bakalan bikin kamu jatuh cinta.
Dirangkum TribunTravel dari Boredpanda, berikut deretan foto hasil jepretan Jill Bliss.
#1
#2
#3
#4
#5
#6
#7
#8
#9
#10