Breaking News:

Liburan Akhir Tahun

Traveling Morotai - Nggak Cuma Main Air, Inilah 5 Hal yang Wajib Dilakukan di Maldives-nya Indonesia

Jangan sedikit pun kamu menyia-nyiakan setitik moment saat kamu berlibur di Pulau Morotai. Ada hal yang harus kamu lakukan di pulau ini.

Editor: Sri Juliati
asyatourternate.com
Pulau Morotai di Kepulauan Halmahera, Maluku 

Laporan Wartawan TribunTravel.com, Wahyu Vitaarum

TRIBUNTRAVEL.COM - Indonesia punya banyak destinasi yang keren, lho, guys.

Saking banyaknya, sampai ada ribuan destiansi yang kurang dimaksimalkan meski menyimpan keindahan surga yang luar biasa.

Nah, baru-baru ada satu pulau yang mampu menyihir para turis mancanegara dan berhasil meraih penghargaan Anugerah Pesona Indonesia di urutan pertama, yaitu Pulau Morotai.

So, bagi kamu yang nggak punya rencana mau berlibur kemana saat akhir tahun nanti, yuk buruan menyerbu Pulau Moratai sebagai destinasi utama.

Pulau Morotai berada di Kepulauan Halmahera, Maluku, guys.

Eits, memang benar Pulau Morotai merupakan kawasan mini, namun kekayaan alam yang luar biasa melimpah ada di sini, guys.

Jangan sedikit pun kamu menyia-nyiakan setitik momen saat kamu berlibur di sini, lho, guys.

Ada hal yang harus kamu lakukan di pulau ini agar liburanmu makin puas.

Yuk intip beberapa to do list saat berlibur di pulau cantik ini.

2 dari 2 halaman

1. Menikmati teduhnya suasana tenang di penginapan yang menjorok ke pantai dan tersebut dari kayu, guys.


traveliday.com

2. Lebih dekat bersama biota laut dengan melakukan diving atau snorkeling di pantai yang sangat jernih, guys, seru banget dong pastinya.


idntimes.com

3. Juga nggak kalah seru nih, kamu bisa melakukan diving asyik ke dalam lautan, yang di dalamnya menyimpan banyak peninggalan perang dunia.


NET

4. Hunting sunset sore santai dengan menyeberangi pesisir pasir putih yang membelah pantai, benar-benar pesona yang cantik banget, guys.


govakansi.com

5. Keseruannya nggak sampai sini aja, guys.

Kamu harus banget merasakan asyiknya pesta BBQ sambil menyaksikan keindahan malam pergantian tahun baru dengan bertabur kembang api, nih.

Well yakin kamu mau melewatkan moment asyik ini, guys?

Selanjutnya
Tags:
MorotaiHalmaheraMalukuTribunTravel Ikan Asar Elly Toisuta Pantai Kaluku
BeritaTerkait
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved