TRIBUNTRAVEL.COM - Setelah melakukan perjalanan yang melelahkan dan ingin mencari tempat menginap sementara, kunjungi hotel murah di Serang yang aksesnya dekat jalur mudik.
Berada tak jauh dari akses jalur mudik, hotel murah di Serang bisa menjadi lokasi menginap sementaramu.
Dengan harga terjangkau, hotel murah di Serang juga menawarkan sederet fasilitas untuk menunjang kenyamanan dan kepuasan para tamunya.
Nah, hotel murah di Serang yang aksesnya dekat jalur mudik, cocok disinggahi untuk merilekskan tubuh sejenak.
Sewa kamar hotel murah di Serang, klik di sini.
Hotel-hotel yang murah berikut ini tentunya juga nyaman bisa dikunjungi bersama keluarga maupun sendirian, lho.
Berikut rekomendasi hotel murah di Serang untuk periode pemesanan 8-9 April 2023.
Tonton juga:
Dikutip dari Agoda, Selasa (28/3/2023), simak 7 hotel murah di Serang, fasilitasnya lengkap dan nyaman.
1. Griya Euis dan Aisha Syariah
Rekoemndasi hotel murah yang nyaman diinapi yaitu Griya Euis dan Aisha Syariah.
Tak jauh dari akses jalur mudik, Griya Euis dan Aisha Syariah menawarkan faslitas yang cukup memadai.
Tarif sewa kamar Griya Euis dan Aisha Syariah dibanderol Rp 143.438/malamnya.
Sewa kamar hotel Griya Euis dan Aisha Syariah, pesan di sini.
Untuk membuat tamunya merasa nyaman, ada wifi gratis di semua kamar, layanan shuttle, perpustakaan, mesin cuci, dan masih banyak lagi fasilitas penunjang.
Lokasi Griya Euis dan Aisha Syariah berada di Jln. Raya, Jl. Syekh Moh. Nawawi Albantani Kp. Jemaka Kletak No.RT. 004/003, Cilaku, Kecamatan Curug, Kota Serang, Banten.
2. Grand Krakatau Serang
Lelah melakukan perjalanan jauh, sebaiknya beristirahat sejenak ke Grand Krakatau Serang.
Tarif yang ditawarkan Grand Krakatau Serang per malamnya mulai Rp 263.743/kamar.
Sewa kamar hotel Grand Krakatau Serang, pesan di sini.
Begitu nyamannya, Grand Krakatau Serang menyediakan kulkas, air minum dalam botol dan mini bar di beberapa kamar untuk tamu.
Selain itu, kuliner dan aktivitas menarik juga disediakan oleh Grand Krakatau Serang.
Aktivitas menarik seperti contohnya mengunjungi pijat dan spa.
Grand Krakatau Serang berlokasi di Jl. Raya Jakarta Km 4, Panancangan, Kecamatan Cipocok Jaya, Kota Serang, Banten.
3. Mahadria Hotel
Butuh akomodasi tempat menginap yang murah meriah?
Cukup kunjungi langsung Mahadria Hotel.
Sebab, Mahadria Hotel menawarkan harga sewa kamar mulai Rp 197.211 per malam saja.
Sewa kamar Mahadria Hotel, pesan di sini.
Mahadria Hotel merupakan penginapan yang memiliki peringkat bintang dua.
Walaupun murah, namun Mahadria Hotel nyaman untuk ditempati.
Untuk lokasi Mahadria Hotel berada di Jl. Ki Masjong No.12, Kotabaru, Kecamatan Serang, Kota Serang, Banten.
Baca juga: 5 Tempat Sarapan Enak di Banten, Ada Nasi Timbel Saung Edi Serang
4. Le Semar Hotel
Le Semar Hotel merupakan tempat penginapan murah yang lokasinya dekat akses jalur mudik di Serang.
Lokasi Le Semar Hotel berada di pusat kota dan cukup strategis.
Tak heran, Le Semar Hotel menjadi andalan banyak orang untuk lokasi tempat menginap sementara.
Untuk biaya sewa kamar Le Semar Hotel dibanderol Rp 299.999/malamnya.
Le Semar Hotel lokasi tepanya berada di Jl. Bhayangkara No.50, Sumurpecung, Kecamatan Serang, Kota Serang, Banten.
Baca juga: Nasi Bakar Sumsum dan 3 Kuliner Malam di Serang Banten, Terkenal Enak & Favorit Para Foodie
5. POSCO E&C HOTEL
Nikmati fasilitas POSCO E&C HOTEL yang begitu nyaman.
Pelayanan dan fasilitas disediakan POSCO E&C HOTEL agar pengunjungnya merasa betah berlama-lama.
Tarif sewa yang ditawarkan POSCO E&C HOTEL dibanderol mulai Rp 323.841/malamnya.
POSCO E&C HOTEL berlokasi di Jl. Raya Serang, Wanayasa, Kecamatan Kramatwatu, Kabupaten Serang, Banten.
6. Boss Residence Serang RedPartner
Ada banyak pilihan hotel murah di Serang yang aksesnya dekat jalur mudik.
Salah satunya, bisa menggunakan layanan yang ditawarkan Boss Residence Serang RedPartner.
Biaya sewa kamar Boss Residence Serang RedPartner, dibanderol mulai Rp 220.434/malamnya.
Fasilitas kamarnya begitu bagusm terlebih lagu toiletnya bersih.
Tak hanya itu, lokasinya yang strategis semua tamu Boss Residence Serang RedPartner bisa mengunjungi sedert landmark terbaik di Serang.
Lokasi Boss Residence Serang RedPartner berada di Jl. Panancangan Pasir, Kaligandu, Kecamatan Serang, Kota Serang, Banten.
7. D'Gria Hotel Syariah Serang
Rekomendasi hotel murah yang terakhir, bisa mampir dan menginap di D'Gria Hotel Syariah Serang.
Lokasi D'Gria Hotel Syariah Serang berada di Jalan Yusuf Martadilaga No.17, Serang, Banten.
Untuk tarif sewa yang perlu dikeluarkan untuk menyewa kamar D'Gria Hotel Syariah Serang, mulai Rp 246.425/malamnya.
Dengan biaya yang ditawarkan, tamu D'Gria Hotel Syariah Serang sudah mendapat keuntungan gratis menu sarapan.
(TribunTravel.com/KurniaHuda)
Baca artikel lainnya seputar hotel murah di sini