Liburan Akhir Pekan
5 Curug Terbaik di Bogor untuk Liburan Akhir Pekan Lengkap dengan Harga Tiket Masuk Terbaru 2022
Dirangkum TribunTravel dari berbagai sumber, berikut ini deretan curug terbaik di Bogor buat liburan akhir pekan.
Penulis: Ambar Purwaningrum
Editor: Sinta Agustina
Air terjun utama memiliki tinggi sekira 15 meter.
Meski cukup tinggi, area air terjun utama bisa digunakan untuk berenang.
Curug Hiji berlokasi di Kampung Pasir Gaok, RT.03/RW.05, Gn. Malang, Kecamatan Tenjolaya, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Curug Hiji buka 24 jam.
Harga tiket masuk Curug Hiji Rp 15 ribu.
3. Curug Walet

Baca juga: Harga Tiket Masuk Jogja Exotarium Terbaru 2022, Wisata Keluarga di Sleman untuk Liburan Akhir Pekan
Curug Walet sering dijuluki sebagai wisata tersembunyi di Bogor.
Ini karena Curug Walet belum banyak dikunjungi.
Curug Walet terkenal karena memiliki air terjun 3 tingkat.
Meski 3 tingkat, setiap air terjun memiliki kolam di bawahnya.
Selain keunikan air terjunnya, Curug Walet juga terkenal dengan sarang burung walet.
Ya, kamu bisa menemukan banyak sarang burung walet di Curug Walet.
Curug Walet berlokasi di esa Ciasihan, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Curug Walet buka 24 jam.