Panduan Transportasi dan Rute Menuju Saloka Theme Park dari Semarang, Solo, dan Yogyakarta
Berikut TribunTravel merangkum rute dan panduan transportasi menuju Saloka Theme Park.
TRIBUNTRAVEL.COM - Saloka Theme Park merupakan tempat wisata di Semarang yang memiliki berbagai wahana permainan.
Konon, nama Saloka berasal dari legenda lokal Baru Klinthing, seekor naga hijau yang bisa bicara.
Baru Klinthing merupakan anak dari Nyai Salokantara yang mengawali terjadinya Rawa Pening.
Baru Klinthing yang bersifat jujur, pemberani, cerdas, dan bersahabat ini pun menjadi maskot Saloka Theme Park.
Taman wisata seluas 18 hektare itu setidaknya memiliki 25 wahana permainan.
Baca juga: Informasi Harga Tiket Masuk Saloka Theme Park Terbaru 2021, Ketahui Protokol Kesehatan yang Berlaku

Saloka Theme Park berlokasi di Jalan Fatmawati Nomor 154, Gumuksari, Lopait, Tuntang, Semarang, Jawa Tengah.
Saloka Theme Park memiliki akses yang cukup mudah untuk dicapai.
Jika menggunakan kendaraan pribadi, bisa melewati tol Solo-Semarang.
Sementara jika menggunakan kendaraan umum, banyak bus yang melewati Saloka Theme Park.
Berikut TribunTravel merangkum rute dan panduan transportasi menuju Saloka Theme Park:
Rekomendasi 5 Kuliner Khas Palembang yang Cocok untuk Menu Sahur Ramadan 2021 |
![]() |
---|
TRAVEL UPDATE: Rute Menuju Kebun Teh Cianten Bogor, Wisata Alam di Kaki Gunung Halimun Salak |
![]() |
---|
8 Kudapan Manis Berbahan Dasar Jagung untuk Takjil Buka Puasa |
![]() |
---|
Liburan ke Cimory Dairyland Prigen, Perhatikan Protokol Kesehatan Terbaru 2021 |
![]() |
---|
United Airlines Mendarat Darurat, Pesawat Boeing 777 Dilarang Terbang di Seluruh Dunia |
![]() |
---|