5 Es Campur dari Berbagai Daerah di Indonesia, Cobain Manis dan Segarnya Es Doger
Indonesia sebagai negara Tropis, minuman segar menjadi andalan untuk mendinginkan tenggorokan.
TRIBUNTRAVEL.COM - Minuman segar menjadi andalan untuk mendinginkan tenggorokan yang kering setelah seharian beraktivitas.
Satu di antara minuman penyegar dahaga paling populer adalah Es Campur.
Sebagai minuman segar populer, hampir setiap daerah punya es campurnya sendiri.
Meski nama dan isian es campur tiap daerah berbeda, tapi kesegarannya tetap ampuh mendinginkan tenggorokan.
Dirangkum TribunTravel dari berbagai sumber, berikut jenis es campur yang populer di berbagai daerah.
Baca juga: Mengenal Es Brasil Asli Purwokerto, Es Krim Jadul yang Manisnya Bikin Nagih
1. Es Teler
Es Teler merupakan varian es campur yang paling dikenal orang Indonesia dan sudah ada sejak tahun 1980.
Es Teler biasanya terdiri dari campuran kelapa muda, alpukat, nangka, dan kolang-kaling yang disiram santan, air gula, dan es serut.
Namun ada juga jenis Es Teler yang dikombinasikan dengan aneka buah potong segar.
2. Es Doger
7 Tempat Ngabuburit Seru di Jakarta, Ada Pasar Santa hingga Kawasan Kota Tua |
![]() |
---|
Satu Keluarga Ditemukan Tewas Karena Kelaparan di Gurun Libya |
![]() |
---|
Panduan Transportasi dan Rute Menuju Saloka Theme Park dari Semarang, Solo, dan Yogyakarta |
![]() |
---|
Rekomendasi 5 Kuliner Khas Palembang yang Cocok untuk Menu Sahur Ramadan 2021 |
![]() |
---|
TRAVEL UPDATE: Rute Menuju Kebun Teh Cianten Bogor, Wisata Alam di Kaki Gunung Halimun Salak |
![]() |
---|