Info Lengkap Hotel Hanoman Batu, Konsep Desain Mirip Suku Minangkabau
Kota Batu yang berada di Kota Malang selalu menjadi tujuan wisata liburan terfavorit di Jawa Timur.
TRIBUNTRAVEL.COM - Kota Batu Malang selalu menjadi tujuan wisata liburan favorit di Jawa Timur.
Di Kota Batu, kamu bisa menikmati berbagai aktivitas menarik.
Mulai dari pemandangan alam, budaya, seni, wisata belanja dan kuliner bisa ditemukan di Kota batu.
Jika sudah lelah menjelajah Kota Batu, tidak ada salahnya mengistirahatkan tubuh di hotel.
Ada satu penginapan di Kota Batu yang menawarkan keunikan yang mungkin tidak ditemukan di hotel lainnya.
Namanya Hotel Hanoman Batu.
Baca juga: Jorge Lorenzo Berenang di Villa Unik, Kolam Renangnya Ada di Atap Kamar
Daya Tarik Hotel Hanoman Batu
Hotel Hanoman Batu merupakan hotel bintang 4 yang terpadu dengan alam terbuka.
Hotel Hanoman Batu berdesain unik dan modern dengan masing-masing kamar memiliki pintu masuk yang besar.
Setiap kamar memiliki bentuk desain bangunan menyerupai rumah pondok.
Batu Night Spectacular Tutup Selama PPKM Jawa-Bali, Buka Lagi pada 29 Januari |
![]() |
---|
PPKM Jawa-Bali Berlaku Hari Ini, Tempat Wisata di Kota Batu Tetap Dibuka |
![]() |
---|
3 Hotel dan Vila Instagramable di Kota Batu Jawa Timur, Tawarkan Pemandangan Gunung Arjuna |
![]() |
---|
Info Harga Tiket Masuk Batu Love Garden, Cocok Buat Libur Akhir Tahun 2020 |
![]() |
---|
Rekomendasi 3 Penginapan Instagramable di Kota Batu, Cocok untuk Staycation Libur Akhir Tahun 2020 |
![]() |
---|