Rekomendasi 6 Tempat Glamping di Bogor untuk Liburan Akhir Pekan
Berada tak jauh dari Kota Jakarta, pilihan glamping di Bogor sangat cocok untuk melepas penat di rumah tanpa harus bepergian jarak jauh.
TRIBUNTRAVEL.COM - Jika ingin menjajal rasanya berkemah, tetapi tanpa ribet dan tetap keren juga cantik, maka konsep glamourous camping atau glamping adalah pilihan terbaik
Bogor pun menghadirkan sejumlah tempat glamping, lengkap dengan nuansa alam yang asri nan hijau, sejuk, dan menyegarkan untuk liburan akhir pekan.
Berada tak jauh dari Kota Jakarta, pilihan glamping di Bogor sangat cocok untuk melepas penat di rumah tanpa harus bepergian jarak jauh.
Berikut 6 tempat glamping di Bogor yang pas untuk libur akhir pekan:
1. The Highland Park
The Highland Park berada di kaki Halimun Gunung Salak, tepatnya di Jalan Ciapus Curug Nangka, Kp Sinarwangi, Sukajadi, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor.
Glamping di sini, pengunjung dapat menikmati pemandangan indah, udara sejuk, dan hamparan bintang di langit malam.
Selain menghilangkan penat dari hiruk pikuk kota,The Highland Park juga cocok untuk family gathering, corporate outing, meeting, dan training.
Tempat ini menghadirkan glamping dengan konsep bernuansa gabungan kultur barat dan timur, seperti Apache camps, Mongolia Camps, Standar Camp, Superior Camp, Tree House, Barrack Standard, Barrack Superior, dan Barrack Apache.
Tersedia pula fasilitas, seperti meeting room, ballroom, outbound, equestarian club, edu-camp, golf, mini-zoo, dan waterboom.
7 Tempat Ngabuburit Seru di Jakarta, Ada Pasar Santa hingga Kawasan Kota Tua |
![]() |
---|
Perjalanan KAI Daop 2 Bandung ke Jakarta Kembali Beroperasi Hari Ini |
![]() |
---|
TRAVEL UPDATE: Berziarah ke Astana Giribangun, Komplek Pemakaman Keluarga Presiden Soeharto |
![]() |
---|
Lion Air Tawarkan GRATIS Bagasi untuk Penerbangan Menuju Jakarta dan Batam PP |
![]() |
---|
5 Hotel Murah di Palu untuk Liburan Akhir Pekan Bersama Keluarga , Tarif Inap Mulai Rp 100 Ribuan |
![]() |
---|