Rekomendasi 5 Tempat Beli Oleh-oleh Umrah Murah di Arab Saudi
Daftar tempat beli oleh-oleh umrah murah di Arab Saudi yang bisa jemaah kunjungi.
Penulis: Ayu Miftakhul Husna
Editor: Sinta Agustina
Tribunnews/ Muhammad Husain Sanusi/MCH2019
Suasana Pusat Belanja Murah Pasar Jakfariyah di Kota Makkah, Kamis (22/8/2019). Kios-kios di Pasar Jakfariyah hanya buka bagian depan sementara bagian dalam tempat barang-barang ditutup tanpa alasan jelas.
Selain Bin Dawood, pusat belanja murah lain yang bisa kamu temui berlokasi di kawasan Haraj Al-Sawarikh.
Pasar ini merupakan sebuah los pasar panjang yang menjual aneka barang baru dan bekas.
Mulai dari karpet, lampu kristal, barang pecah belah, kosmetik, barang elektronik, pakaian, dan suvenir dan masih banyak lagi.
Bagi jemaah umrah Indonesia yang pandai menawar dan memilih, pasti bisa mendapatkan barang bagus dengan harga murah di pasar ini.
• Untuk Sementara Kamu Tidak Bisa Ajukan Visa Umrah ke Arab Saudi
• Daftar Dokumen yang Harus Disiapkan untuk Membuat Visa Umrah 2019
• Visa Progresif Tak Lagi Berlaku, Begini Aturan Membuat Visa Umrah
(TribunTravel.com/Ayumiftakhul)