Breaking News:

9 Alasan Jepang Lebih Maju dari Negara Lainnya, Gaya Hidup Modern dan Tradisional Menyatu!

Jepang dinilai jauh lebih maju dari negara lainnya. 9 alasan ini jadi bukti kemajuan negeri matahari terbit di kancah dunia.

Penulis: Apriani Alva
Editor: Apriani Alva
ntdin.tv
Alasan Jepang lebih maju dari negara lainnya di dunia 

Laporan Wartawan TribunTravel.com, Apriani Alva

TRIBUNTRAVEL.COM - Jepang menjadi negara yang patut dikunjungi karena beragam budaya, kemajuan teknologi hingga warisan alam yang luar biasa.

Gaya hidup modern masyarakatnya berpadu antara nilai-nilai tradisioanl dan modern dengan seimbang.

Negara ini bahkan dinilai jauh lebih maju dari negara lainnya di dunia yang dilihat dari berbagai aspek kehidupan.

Berikut Tribuntravel.com merangkum 9 alasan Jepang sangat unik dan dinilai lebih maju dibandingkan dengan negara lainnya di dunia, seperti dilansir dari laman ntdin.tv.

Selengkapnya, yuk simak ulasan berikut.

1. Tokyo, ibukota Jepang adalah ibukota paling aman di dunia

ntdin.tv
ntdin.tv

Tokyo berada di puncak dari daftar kota paling aman di dunia.

Kota ini memperoleh penghargaan tersebut karena berbagai indeks, di antaranya perawatan kesehatan, infrastruktur dan kesejahteraan pribadi.

2. Memulai hari dnegan kegitan positif secara berkelompok

ntdin.tv
ntdin.tv
2 dari 4 halaman

Budaya Jepang mengajarkan tentang arti penting dalam kerja tim.

Mereka memulai hari di sekolah dan perusahaan dengan kegiatan kelompok untuk mengembangkan budaya secara umum.

3. Tidur siang di tempat kerja

ntdin.tv
ntdin.tv

Pekerja diizinkan untuk tidur siang selama jam kerja.

Hal ini dikarenakan para karyawan telah bekerja keras.

Tetapi ada yang lebih menarik lagi, beberapa karyawan memalsukannya gara terlihat seperti bekerja keras.

4. Vending machines di setiap sudut jalan

ntdin.tv
ntdin.tv

Vending machines mungkin hal yang wajar, tapi Jepang telah memiliki konsem satu tingkat lebih maju dari negara lainnya.

Tak hanya makanan, mesin-mesin ini juga menjual semua barang mulai dari lobster hidup hingga celana dalam.

5. Ukiran sayur sebagai bentuk seni

ntdin.tv
ntdin.tv
3 dari 4 halaman

Seni ini dikenal dengan sebutan mukimono.

Ini adalah snei ukiran sayuran dan buah-buahan dengan pola dan bentuk dekoratif.

6. KitKat sebeum ujian

ntdin.tv
ntdin.tv

KotKat hadir dalam berbagai macam rasa di Jepang.

Kata KitKat diucapkan sebagai penganti kata Kitto Katso yang berarti "Kamu yakin untuk lulus."

7. Pasar ikan terbesar di dunia ada di Tokyo

ntdin.tv
ntdin.tv

Orang Jepang mengkonsumsi banyak makanan laut.

Mereka memiliki kebiasaan makan ikan setiap harinya.

Pantas saja jika pasar ikan banyak di temui di Jepang.

Pasar Tsukiji adalah pasar ikan terbesar di dunia.

4 dari 4 halaman

8. Memiliki hari spesial untuk anak-naka usia tiga, lima dan tujuh tahun

ntdin.tv
ntdin.tv

Perayaan untuk anak-anak berusia tiga, lima dan tujuh tahun diadakan pada tanggal 15 November.

Angka ganjil ini dianggap sebagai hari keburuntungan yang menjadi titik balik usia masa kecil.

9. Gigi ginsul menjadi tren di Jepang

ntdin.tv
ntdin.tv

Tren gigi gingsul di Jepang dikenal dengan sebutan Yaeba.

Banyak orang melakukan operasi demi mendapatkan tampilan unik ini.

Selanjutnya
Sumber: Tribun Travel
Tags:
JepangTokyontdin.tv Ikan Shisamo Donburi
BeritaTerkait
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved