Breaking News:

Deretan Foto Ekspektasi vs Realita Ini Buktikan Liburan Tak Selamanya Indah Seperti yang Dibayangkan

Ekspektasinya sih kita bisa menikmati pemandangan di sana dengan begitu tenang dan damai. Realitanya, kita hanya bisa menyaksikan lautan manusia.

Penulis: Sri Juliati
Editor: Sri Juliati
9gag.com
Ekspektasi vs realita 

Laporan Wartawan TribunTravel.com, Sri Juliati

TRIBUNTRAVEL.COM - Ungkapan: jangan berharap terlalu tinggi, rasanya harus kamu pegang teguh.

Apalagi saat traveler liburan ke tempat wisata yang terkenal, saat di puncak musim liburan pula!

Siapa sih yang tak tergoda dengan foto lanskap Menara Eiffel, Tembok Besar China, hingga Santorini, Yunani yang begitu indah.

Ekspektasinya sih kita bisa menikmati pemandangan di sana dengan begitu tenang dan damai.

Sayang, realitanya, kita hanya bisa menyaksikan lautan manusia di mana-mana.

Jangankan untuk mengambil foto diri seperti foto-foto indah seperti yang tersebar di internet.

Yang ada malah kita gigit jari karena nggak bisa foto!

Dilansir TribunTravel.com dari Bright Side, inilah 15 foto antara ekspektasi dan realita tempat wisata.

2 dari 3 halaman

Jadi, sangat disarankan tidak menyambangi tempat ini saat puncak musim liburan.

1. Manneken Pis di Belgia

(brightside.me)

2. Pantai di Goa

(brightside.me)

3. Disneyland Paris

(brightside.me)

4. Piazzale Michelangelo saat Matahari terbenam, Florence

(brightside.me)

5. Hollywood, Los Angeles

(brightside.me)

6. Pantai di Republik Dominika

(brightside.me)

7. Szechenyi Thermal Bath di Budapest

(brightside.me)

8. Palace of Festivals and Congress Hall - lokasi untuk gelaran Cannes Film Festival

(brightside.me)

9. Bangunan "I amsterdam" di Amsterdam

(brightside.me)
3 dari 3 halaman

10. Pantai Copacabana di Rio de Janeiro

(brightside.me)

Selanjutnya
Sumber: Tribun Travel
Tags:
BelgiaBudapestTribunTravel.com KMSK Deinze Beerschot VA
BeritaTerkait
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved